Insektisida Hiprin 100 EC 500 ml Obat Fogging Nyamuk Permetrin
Rp 110.000,-
Tambah Ke KeranjangBeli Sekarang
Hiprin 100 EC adalah pestisida pengendalian vektor penyakit pada manusia dengan cara kerja racun kontak dan lambung berbentuk pekatan yang dapat diemulsikan untuk mengendalikan nyamuk Aedes aegypti dan nyamuk Culex quiquesfasciatus. Hiprin 100EC mengandung bahan aktif permetrin 100 g/l.
Petunjuk Penggunaan Hiprin 100 EC
- Perlakuan Kelambu
Dosis Hiprin 100 EC 12,5-25 ml/m2 luas permukaan kelambu, efektif terhadap nyamuk Aedes aegypti, Anopheles spp., dan Culex spp. sampai hari ke 150 setelah pencelupan. - Penyemprotan Residual
Dosis Hiprin 100 EC 0,5 ml/m2 luas permukaan dinding, tembok, papan, gorden, tirai, efektif terhadap nyamuk Aedes aegypti, Anopheles spp., dan Culex spp selama kurang lebih 4 minggu. Dengan dosis 1,5-2 ml/m2 efektif selama lebih dari 4 minggu.
Tentang Permetrin atau Permethrin
Permetrin atau Permethrin, dengan nama dagang Nix dan lain-lain, adalah bahan kimia sintetis atau buatan yang banyak dimanfaatkan sebagai bahan insektisida atau bahan anti serangga, dengan cara kerja sebagai racun kontak. Bahan aktif permetrin memiliki sifat neurotoxic yang dapat merusak jaringan syaraf dari organisme sasaran. Akibatnya, serangga sasaran akan mengalami kematian dengan cepat. Sifat ini menjadikan permetrin sebagai produk anti serangga yang banyak diminati oleh masyarakat. Dalam pengobatan, senyawa ini digunakan untuk kudis dan kutuan dengan cara dioleskan. Sebagai insektisida, senyawa ini disemprot pada baju atau kelambu untuk membunuh serangga-serangga (terutama nyamuk) yang menyentuhnya. Permetrin adalah
Spesifikasi Hiprin 100EC | |
No. Pendaftaran | RI.06090119951234 |
Bahan Aktif Hiprin 100 EC | Permetrin 100 g/l |
Formulator | IPB |
Isi Bersih | 500 ml |
Berat Paket | 600 gram |
Harga Obat Fogging Hiprin 100 EC | Rp. 110.000,- |